Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pengertian Obligasi Bergaransi (Guarranteed Secured Notes)

Pengertian Obligasi Bergaransi (Guarranteed Secured Notes)

Pengertian Obligasi Bergaransi (Guarranteed Secured Notes) adalah Suatu obligasi yang dikeluarkan oleh suatu perseroan/perusahaan anak yang dijamin dengan harta perusahaan yang mengeluarkannya serta tambahan garansi dari perseroan/perusahaan induknya.

Harta perusahaan yang dijaminkan antara lain :

- Tanah.

- Gedung Kantor.

- Gedung Pabrik.

- Apartemen.

- Rumah.


Contoh Obligasi Bergaransi (Guarranteed Secured Notes)

PT.Bumi Agung Maranata menerbitkan obligasi pada tanggal 12 Mei 2022 dengan jaminan kelompok usaha di grup-nya (corporate guarrantee) antara lain PT. Star Abadi Coal, Java Coal Limited, dan Puntadewa Holdings Limited.


Baca Juga :


Artikel Tentang Akuntansi

Artikel Tentang PPh Badan


Referensi :

- Kamus Istilah Akuntansi (Dhanny R Cyssco)